* Terlalu banyak makanan yang mengiritasi lambung, seperti yang pedas, asam, minuman beralkohol,
* obat-obatan seperti aspirin (dosis tinggi), kortison, kafein, kortikosteroid.
* adanya stress dan tekanan emosional yang berlebihan pada seseorang.
* Adanya asam lambung yang berlebihan.
* Waktu makan yang tidak teratur, sering terlambat makan, atau makan berlebihan
* Tertelannya substansi/zat yang korosif, seperti alkali, asam kuat, cairan pembersih kimiawi, dan lain-lain.* Infeksi bakteri
Gejala dari penyakit radang lambung umumnya, yaitu :
* Mual dan sering muntah agak asam. Pada kondisi berat lambung mungkin dapat mengelupas sehingga mengakibatkan muntah darah
* perut terasa nyeri, pedih, kembung dan sesak (sebah) pada bagian atas perut.
* Napsu makan menurun drastis, wajah pucat, keringat dingin, pusing.
* Sering sendawa terutama bila dalam keadaan lapar
* Sulit tidur karena gangguan rasa sakit pada daerah perut sebelah atas (ulu hati).
Pada radang lambung kronis gejala yang ditunjukan lebih ringan, seringkali gejala menjadi samar, seperti tidak toleran terhadap makanan pedas atau berlemak atau nyeri ringanyang akan hilang setelah makan.
Langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk mencegah radang lambung, antara lain :
* konsumsi makanan yang lunak/lembut.
* Hindari makanan yang mengiritasi lambung, seperti pedas, asam, alkohol, kafein, rokok, dan aspirin.
* jangan terlambat makan atau makan berlebihan,
* makan sedikit-sedikit tapi sering
* Usahakan buang air besar secara teratur.
sumber : Internet
Related Post / Klik Gambar Di Atas "Artikel-Artikel" :
Tentang Kesehatan
- Tepung Terigu Untuk Luka Bakar
- Bahaya Menguncang Bayi/balita (+-3tahun)
- Cara Mengeluarkan Makanan Kenyal Waktu Tersendak
- Brain Gym (Senam Otak) dan Latihan Otak
- Tips Mengemukkan Badan Secara Sehat
- Tips Diet sehat
- Ada Apa di Balik Mimpi
- Kegemukan Disebabkan oleh Minuman Manis pada Waktu Umur 5 Tahun atau Antara 15 Tahun
- Mamfaat Coklat
- Manfaat Air Kelapa
- Cemilan yang Membawa Maut / Semut Bisa Memakan Otak Manusia Hingga Meninggal
- Hati-hati Yang Suka Makan Burung Dara
- Bahaya Minuman Soft Drink
- 4 Pantangan Ketika Menyantap Hidangan Kepiting
- Kenapa Lubang Hidung Manusia Ada 2 dan Kegunaannya
- Cinta Hanya Kuat Ketika Ia Datang Dari Pribadi yang Kuat
- Daun Sirsak Untuk Mencegah Kanker
- Spinach Vegetables Contain Toxins
- 蔬菜菠菜含有毒素
- Sayur Bayam Mengandung Racun
- Benda-benda Berbahaya yang Ada Di Sekitar Kita
- Tuhan (Sesuai Keyakinan) Mengingatkan Kita Pada Kesehatan Melalui Makanan Sehari-hari Kita
- In Fact Ripe Bananas. Produce TNF Against Abnormal Cell Material
- 原來熟透的香蕉.產生攻擊異常細胞的物質TNF