Waktu berlalu sedemikian cepatnya. Dan kita segera tiba di penghujung tahun 2010.
Walaupun belum semua impian terwujud, belum semua target tercapai; tetapi kesempatan masih terbuka lebar.
Selalu ada kesempatan dalam kesempitan bagi mereka yang benar-benar meyakini impiannya dan berjuang dengan sepenuh hati dan sekuat tenaga untuk mewujudkannya. Orang awam selalu mengatakan ada MUJIZAT. Tetapi sesungguhnya mujizat datangnya dari kerja keras secara konsisten dan persisten, dengan tetap bersandar pada kekuatan kasih Tuhan.
Sahabatku,
Saya tahu persis bahwa untuk sukses butuh perjuangan tanpa kenal lelah, tanpa kenal mengeluh, tanpa kenal menyerah. Saya kutipkan kata-kata dahsyat berikut untuk selalu mengingatkan kita akan konsekuensi daripada nilai kesuksesan.
Ketika dunia memberi 1000 alasan untuk kita MENANGIS, tunjukkanlah bahwa kita punya 1001 alasan untuk TERSENYUM.
Ketika dunia memberi 1000 alasan untuk kita MENGELUH, tunjukkanlah bahwa kita punya 1001 alasan untuk BERSYUKUR.
Ketika dunia memberi 1000 alasan untuk kita MENYERAH, tunjukkanlah kita percaya pada TUHAN kita yg MEMBANGKITKAN SEMANGAT.
JANGAN pernah MENYERAH Sahabat!!
TERUSLAH BERJUANG !!!
It's a life..
Your life, My life, Our life...
Related Post / Klik Gambar Di Atas "Artikel-Artikel" :
Nasehat Motivasi Saran
- Kami keturunan Tiong Hua, Kami Bangga..!!
- Kisah Inspirator : Kisah Tulus Bocah yang Polos
- Perbedaan Besar Antara Cewek Cantik Dan Uang
- Don't Copy If You Cannot Paste
- These Too, Will Pass (Dan Yang Inipun Akan Berlalu)
- Lakukan Itu Bila Anda Ingin Diperlakukan Seperti Itu
- Kegembiraan Ketika Orang Lain Bahagia
- Profesor Vs Nelayan
- Jangan Memamerkan Bagian Sensitif Anda Secara Cuma-Cuma
- 8 Falsafah Kehidupan
- 3 Kelompok Manusia
- Fenomena Anak Muda Sekarang
- Nasib Baik atau Nasib Buruk
- Ketekunan Antara Pengrajin Emas dan Kuningan
- Cincin dan Kerendahan Hati
- Cukup Itu Berapa??
- Kumpulan Kata-kata Motivasi Singkat
- 10 Sikap Hidup Bahagia
- Siklus Kehidupan
- Dimanakah Letak Kebahagian itu Menurut Kamu??
- Kisah Gadis yang Bisu Tuli dan yang Cacat Tangan dan Kaki
- Garam dan Telaga
- Komunikasi Pengasuhan Anak
- Berpikir dan Bertindak Seperti Manusia, Berjuang Seperti Singa dan Elang
- Kebahagian dalam Memberi