Pintu Sorga Rusak Malaikat panik, sebab pintu Surga tidak dapat dibuka padahal di luar telah bergerombol calon warga. Lalu Malaikat berseru adakah insinyur diantara para calon warga untuk memperbaiki pintu Surga. Untungnya pada hari itu ada 3 Insinyur, 1 dari Amerika, 1 dari Jepang, dan1 dari Indonesia. Pertama Insinyur Amerika, dan setelah diperiksa, Si Amerika sebut biayanya $900. Komentar Malaikat : “Lho kok mahal ?Coba buat perincian. .. !!!”
Kata Si Amerika : “Ongkos pemeriksaan $200, $300buat bahan, dan $400 ongkos kerja.”
Malaikat terus panggil Si Jepang, dan setelah diperiksa sebentar, Si Jepang sebut biayanya $600. Dengan perincian $300 ongkos bahan dan$300 ongkos kerja. Masih belum puas, Malaikat konsultasi sama temen2nya, dan dia pikir masih mahal.
Lantas Si Malaikat panggil insinyur Indonesia, Malaikat pikir Indonesia lagi krismon dan banyak PHK. Tentunya perlu duit dan pasti lebih murah ? Insinyur Indonesia tanpa periksa pintu, langsung jawab : “Siap Malaikat. .. Ongkosnya $5.600…!!!” Sergah Si Malaikat bingung : “Buset… Kok bisa $5.600 ? Lebih mahal dari yang lain…???” Insinyur Indonesia maju sambil berbisik di kuping Si Malaikat : “Eh… Malaikat… Dengerin yah…$ 2500 buat loe…$2500 buat gua… Yang $600 kasih aja ke Si Jepang…! Biar dia yang betulin tuh pintu…!!...=D
Related Post / Klik Gambar Di Atas "Artikel-Artikel" :
Humor
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 18
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 17
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 16
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 15
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 14
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 13
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 12
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 11
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 10
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 9
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 8
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 7
- Reaksi Cowok Kalo Ceweknya Nangis
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 6
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 5
- Negara Saya Banyak & Versi Doa Minta Jodoh & Petani dan Polisi
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 4
- Kumpulan Humor Singkat Bagian 3
- Kepedihan Cowok Jelek
- Mr. Bean
- Bo Chan 1 VS Bo Chan 2
- Itulah Pentingnya Jujur!!!
- Kisah Dewa Penjaga Sungai dan Penerbang Pohon
- Derita Menjadi Seorang Lelaki
- Pengendara Yang Tidak Tau Aturan